Berkebun di rumah ..? Siapa yang larang..? asal jagan berkebun tanaman ilegal seperti marijuana hehe...sah sah saja memilih kegiatan berkebun sebagai pengisi waktu luang kita, Selain sarana refresing dari penatnya beban kerja, kita bisa jadikan kegiatan berkebun ini sebagai sarana olahraga ringan di saat libur akhir pekan. tidak perlu membutuhkan lahan yang luas dengan tempat seadanya pun kegiatan Berkebun di rumah bisa berjalan.
Cara Berkebun di rumah dengan lahan yang sempit.
Berkebun adalah kegiatan positif terutama melatih kita untuk menumbuhkan sifat kesabaran , ketelatenan, rasa cinta pada lingkungan, dan bentuk realisasi kesyukuran akan anugerah tuhan pada isi alam raya ini,
tumbuhan tanah dan segala instrumennya yang menunjang keberlangsungan kehidupan kita harus di lestarikan dijaga serta di pelihara dalam penuh ke ikhlasan. Dengan Kegiatan Berkebun kita secara tidak sadar sudah memakmurkan bumi ini meskipun konteksnya kecil tapi hal tersebut jauh lebih baik.
Berkebun di area rumah memang Lahan yang di miliki terbatas tapi hal ini bukan kendala. Toh kita bukan mau berbudidaya dalam orientasi bisnis, lalu bagaimana mensiasatinya agar berkebun di rumah dengan lahan yang sempit sekalipun menjadi lebih menyenagkan ini dia beberapa tips sederhana memulai kegiatan berkebun di rumah pada lahan sempit Terutama di wilayah perkotaan, komplek perumahan dimana lahan ruang terbuka rumah terbatas.
- Pilih lah area terbuka, cukup sinar matahari, sirkulasi udara yang baik , suplai air dekat sebagai area untuk menyimpan tanaman.
- Pilih tempat atau wadah dengan ukuran yang pas dengan bidang lahan
- Mulai pikirkan jenis tanaman apa yang akan di tanam
- Pilih jenis tanaman dengan pertumbuhan cepat, perawatan mudah dan tumbuh maximumnya tidak lebih dari 1 meter. Misal tanaman cabai, tanaman tomat, seledri, bawang bawangan atau selada, sawi. selai bisa di petik hasilnya untuk kebutuhan dapur salah satu dari tanaman tersebut indah di pandang terlebih saat sedang berbuah.
Nah beberapa tips di atas bisa anda pilih sebagi sarana dan cara berkebun di rumah dalam upaya isi waktu senggang di saat liburan. Menyenangkan bukan..? selamat mencoba. ( salam sukses by: Admin )
ARTIKEL TERKAIT : Cara Menanam Cabe Rawit dalam pot
Judul: CARA BERKEBUN DI RUMAH UNTUK ISI WAKTU SENGGANG
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh 18.17
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh 18.17